Ular Sanca Kembang Diamankan Usai Makan Ayam Milik Warga di Ciamis

Berita Ciamis, (harapanrakyat.com),- Petugas pemadam kebakaran (Damkar) UPT Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, berhasil mengamankan ular sanca kembang dengan panjang 2,5 meter. Petugas mengevakuasi ular tersebut di kandang ayam milik salah satu warga Cibeureum, Kelurahan Sindangrasa, Kec. Ciamis, Selasa (13/4/2021). Kepala UPT Damkar Ciamis, Wawan mengatakan, awalnya ada salah satu warga yang melaporkan penemuan ular di kandang […]

The post Ular Sanca Kembang Diamankan Usai Makan Ayam Milik Warga di Ciamis appeared first on Harapan Rakyat Online.



source https://www.harapanrakyat.com/2021/04/ular-sanca-kembang/

Slider Parnert

Subscribe Text

Jasa Iklan Google Ads