Aplikasi Alight Motion, Hadirkan Foto dan Video Berkualitas Tinggi

Aplikasi Alight Motion

Aplikasi Alight Motion dapat menjadi pilihan terbaik bagi anda untuk menambah estetika video yang lebih keren dan menarik. Hanya dengan menggunakan smartphone yang anda miliki, maka anda dapat membuat video dengan animasi berkualitas tinggi. Selain itu, anda juga dapat memberikan efek visual yang sangat keren pada video anda.

Dengan menggunakan Alight Motion, anda dapat memaksimalkan video editing dari smartphone. Aplikasi ini dapat anda unduh dari Google Play Store. Selain dapat anda gunakan dengan mudah, aplikasi ini memiliki fitur dasar yang dapat anda manfaatkan secara gratis.

Aplikasi Alight Motion, Hadirkan Foto dan Video Berkualitas

Alight Motion merupakan salah satu aplikasi grafis terbaik yang dapat anda pergunakan melalui smartphone anda. Dalam aplikasi ini, menawarkan beragam fungsi untuk mengedit gambar serta video.

Selain itu, dengan menggunakan Alight Motion, anda dapat menghasilkan video dengan kualitas premium yang dapat anda tambahkan beberapa efek digital yang sangat luar biasa.

Alight Motion merupakan perangkat lunak komputer yang cukup lengkap. Fungsionalitas dari aplikasi ini sangat luar biasa untuk anda gunakan.

Selain itu, dengan menggunakan aplikasi ini, anda akan memperoleh pengalaman yang menarik serta menyenangkan dalam melakukan pengeditan pada gambar serta video yang anda miliki.

Baca Juga: Aplikasi Teman Bus, Transportasi Gratis Dengan Beragam Kenyamanan

Kelebihan Aplikasi Alight Motion

Alight Motion dapat anda gunakan secara gratis setelah anda mengunduhnya melalui Google Play Store. Selain itu, penggunaan aplikasi ini pun cukup mudah. Semua orang dapat menggunakannya melalui smartphone, bahkan melalui sistem komputer mereka.

Terdapat beberapa fitur dalam Alight Motion. Dengan beragam fitur tersebut, anda dapat menyesuaikan warna gambar atau menambahkan transisi untuk menggabungkan klip.

Selain itu, anda juga dapat menambahkan animasi serta efek keren untuk menciptakan keseruan setelah mengeditnya. Termasuk dalam penggunaan template sehingga anda dapat mengedit video atau gambar dengan mudah.

Aplikasi Alight Motion merupakan alat edit video yang lengkap. Anda dapat memaksimalkan video yang tersimpan dalam ponsel anda. Dengan demikian, anda dapat menyelesaikan masalah edit foto dan video tanpa harus menggunakan aplikasi lain.

Terdapat banyak format yang dapat anda pilih untuk mengekspor video dan foto yang anda edit. Sehingga kompatibilitas pun tidak akan menjadi masalah.

Baca Juga: Aplikasi Untuk Membuka Dokumen di WA, Gratis Wajib Dicoba!

Cara Menggunakan Aplikasi Alight Motion

Langkah pertama yang harus anda lakukan sebelum anda dapat menggunakan Alight Motion adalah pastikan anda telah mendownloadnya pada Google Play Store.

Selanjutnya masuk ke laman utama aplikasi dengan klik icon (+) untuk melakukan Start New Project. Pada laman ini, anda akan diarahkan untuk mengatur ratio, frame rate, resolution, hingga background sesuai dengan yang anda inginkan. Lalu klik “create”.

Setelah anda berhasil masuk dalam laman “New Project”, maka anda dapat klik icon (+) untuk memulai menambahkan foto atau video, shape, drawing, text, serta elements.

Klik media yang akan anda masukkan, yang kemudian anda dapat mengatur setting media dengan pilihan blending & opacity, border & show, move & transition, serta efects.

Aplikasi Alight Motion memiliki beragam pilihan efects yang dapat anda gunakan sebagai filter. Seperti efects blur, procedural (berbentuk clouds, grid, serta checker), hingga 3D. Setelah anda memilih salah satu effect, maka anda dapat pula mengubah size, rotation, serta stretch video dan foto.

Langkah berikutnya, anda dapat memasukkan beberapa media foto serta video lain untuk membuat durasi lebih lama yang kemudian anda dapat mengulangi tahapan yang sama.

Setelah proses edit menggunakan motion graphic selesai, kemudian klik panah yang terdapat pada pojok kanan atas layar. Dengan klik anda panah tersebut, anda dapat mengexport serta share editan video atau foto anda dalam bentuk video, gif, ataupun png.

Editan yang telah berhasil anda export dapat anda simpan dalam galeri foto pada ponsel anda. Atau dapat anda share ke dalam akun media sosial yang anda miliki.

Dengan menggunakan aplikasi Alight Motion, anda dapat mengedit video dan foto anda menjadi lebih berkualitas. Selain itu, anda juga dapat mengupgrade layanan ini ke Alight Motion Pro untuk memperoleh fitur yang lebih banyak lagi. (R10/HR Online)

The post Aplikasi Alight Motion, Hadirkan Foto dan Video Berkualitas Tinggi appeared first on Harapan Rakyat Online.



source https://www.harapanrakyat.com/2020/09/aplikasi-alight-motion/
Jasa Iklan Google Adwords Situs Judi Slot Online
Jasa Whatsapp Blast Situs Judi Slot Online
Jasa Backlink PBN Situs Judi Slot Online
Jasa Penulis Artikel SEO Situs Judi Slot Online

Slider Parnert

Subscribe Text

Jasa Google Ads Situs Judi Online